Renren
Tampilan
Renren Inc. | |
---|---|
URL | https://renren.com |
Tipe | situs web, layanan jejaring sosial, perusahaan bisnis dan Perusahaan publik |
Pendaftaran | Diwajibkan |
Bahasa | Bahasa Tionghoa |
Pemilik | SoftBank Group |
Pembuat | Wang Xing |
Berdiri sejak | Desember 2005 |
Lokasi kantor pusat | Beijing |
Negara | Republik Rakyat Tiongkok |
Peringkat Alexa | 1.835 (Hingga 27 Januari 2019[update])[1] |
Status | Aktif |
Renren | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Tipe | situs web, layanan jejaring sosial, perusahaan bisnis dan Perusahaan publik | ||||||
Versi pertama | Desember 2005 | ||||||
Bahasa | |||||||
Klasifikasi Alexa | 1.750 | ||||||
| |||||||
| |||||||
Sumber kode | |||||||
| |||||||
Renren Network (Hanzi: 人人网; Pinyin: Rénrénwǎng; harfiah: 'Everyone's Network'), dulunya dikenal sebagai Xiaonei Network (Hanzi: 校内网; harfiah: 'on-campus network') adalah sebuah layanan jejaring sosial Tiongkok yang mirip dengan Facebook.[5] Situs web tersebut populer di kalangan mahasiswa.[6] Pada Februari 2011, Renren mengumumkan bahwa mereka memiliki 160 juta pengguna terdaftar.[7] Kemudian, pada April 2011, situs web tersebut menyatakan bahwa mereka memiliki "31 juta pemakai aktif bulanan."[8] Renren Inc. bermarkas besar di Distrik Chaoyang, Beijing. Renren juga memiliki kantor di Shanghai dan Guangzhou.
Catatan kaki
[sunting | sunting sumber]- ^ "Renren.com Traffic, Demographics and Competitors - Alexa". Alexa Internet. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-11. Diakses tanggal 2019-01-27.
- ^ "Windows Desktop". web site. 2018-03-07. Diakses tanggal 2018-03-07.
- ^ "Apple on the App Store". iTunes Store. 2019-03-08. Diakses tanggal 2019-03-08.
- ^ "Everyone". qq store. 2019-04-30. Diakses tanggal 2019-04-30.
- ^ Renren, China's 'Facebook', Raises $740 Million in IPO. 4 May 2011. Wired. Retrieved 18 June 2011.
- ^ Davidoff, Steven M. (May 31, 2011). "Investor Hunger for Foreign Tech Stocks Overrides Risk". The New York Times.
- ^ Renren plans US listing this year, a February 20, 2011 article from The Financial Times
- ^ Chao, Loretta (April 29, 2011). "Renren Lowers Key User Figure Before IPO". WSJ.com. Diakses tanggal 2011-04-29.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Xiaonei: Just Another Networking Brigade, University of Southern California US-China Institute, 2007-07-10.
- University-Born Online Communities Enter New Battlefield, BeijingReview.com, 2007-11-27.