Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 6 potong ayam yang sudah di ungkap
  2. 10 cabe merah keriting
  3. 4 bawang merah
  4. 1 buah tomat ukuran kecil
  5. Garam
  6. Minyak
  7. Cuka
  8. Kaldu jamur

Cara Membuat

  1. 1

    Giling cabe dan garam menggunakan cobek, setengah halus tambahkan bawang merah giling lagi sampai halus

  2. 2

    Goreng ayam yang sudah di ungkap sampai matang.

  3. 3

    Masukan cabe giling ke minyak sisa goreng ayam tadi, lalu masukan tomat aduk. Tambah kan sedikit cuka. Aduk.

  4. 4

    Tambah kaldu bubuk, masak sampai cabe matang. Lalu masukan ayam yang sudah di goreng. Aduk rata.

Edit resep
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Aziza Rahmi
Aziza Rahmi @azizarahmi
pada
Padang - Sumatera Barat
Baru belajar masak sejak menikah, dan sekarang jadi hobby. Yuk masaak❤️❤️ Terima Kasih sudah mampir. Untuk resep dan cara yg lebih detail bisa mampir ke Youtube saya "Aziza Rahmi" ya. Terima Kasih 💕 Local Leader Cookpad Community Sumbar 2020 - 2021 IG : @azizarahmi
Lebih banyak